Wow! Syahrini Main Tenis Pakai Raket Rp175 Juta

Senin, 27 Februari 2023 - 22:15 WIB
loading...
Wow! Syahrini Main Tenis...
Syahrini lekat dengan gaya glamornya. Foto/Instagram Syahrini
A A A
JAKARTA - Syahrini lekat dengan gaya glamornya. Apa yang melekat di tubuhnya, dipastikan memiliki harga yang fantastis. Termasuk raket tenis!

Ya, belum lama ini Syahrini mengunggah foto dirinya saat tengah bermain tenis lapangan. Seperti biasa, ketika melakukan olahraga itu pun sang artis tampil stylish.

Istri Reino Barack ini terpantau memakai sport wear warna lilac yang dipadupadankan dengan topi, sneakers, plus kacamata. Ia pun berpose di tengah lapangan sambil memegang raket.

Baca Juga: Yuk, Intip Kemewahan Cardigan Syahrini yang Harganya Rp36 Juta

Raket yang dipakai Syahrini itu rupanya jadi sorotan netizen, karena berasal dari brand mewah, Chanel. Menurut akun Instagram @fashionsyahrini2, black racket with leather CC cover yang dipakai artis 40 tahun ini memiliki harga fantastis, yakni Rp175,1 juta.

Karuan, postingan tersebut mendapat banyak komentar dari netizen. “Masya Allah serasa megang satu rumah subsidi,” kata @nrzk***.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kisah Cinta Najwa Shihab...
Kisah Cinta Najwa Shihab dan Ibrahim Sjarief Assegaf, Cinlok di Kampus hingga Dipisahkan Maut
Lesti Kejora Dilaporkan...
Lesti Kejora Dilaporkan Atas Dugaan Pelanggaran Hak Cipta, Terancam 4 Tahun Penjara
4 Artis Indonesia Melenggang...
4 Artis Indonesia Melenggang di Red Carpet Festival Film Cannes 2025, Syharini Bikin Gempar
Profil Ibrahim Sjarief...
Profil Ibrahim Sjarief Assegaf, Suami Najwa Shihab
Kabar Duka, Ibrahim...
Kabar Duka, Ibrahim Sjarief Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia
Ahmad Dhani Mulai Sebar...
Ahmad Dhani Mulai Sebar Undangan Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise
Riwayat Pendidikan Prilly...
Riwayat Pendidikan Prilly Latuconsina, Pacar Omara Esteghlal yang Jadi Dosen di LSPR
5 Artis Lulusan SMK,...
5 Artis Lulusan SMK, Ada Shenina Cinnamon hingga Nisa Sabyan
Laporkan Ahmad Dhani...
Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim, Rayen Pono Bawa 3 Bukti
Rekomendasi
Pekan 33 ROSHN Saudi...
Pekan 33 ROSHN Saudi League: Penentuan Nasib Berlanjut! Link Streaming di VISION+
Skuad Naturalisasi Timnas...
Skuad Naturalisasi Timnas Indonesia Hantui China
Kader PPP Indonesia...
Kader PPP Indonesia Timur Tolak Calon Ketum dari Luar Partai
Berita Terkini
7 Apel Paling Enak di...
7 Apel Paling Enak di Dunia, Rasanya Manis dan Tekstur Renyah
3 Alasan Pangeran Harry...
3 Alasan Pangeran Harry Sulit Kembali Jadi Anggota Kerajaan Inggris
Motorola Edge 60 Fusion:...
Motorola Edge 60 Fusion: Desain Premium dan Performa Andal untuk Liburan Nyaman
Kisah Cinta Najwa Shihab...
Kisah Cinta Najwa Shihab dan Ibrahim Sjarief Assegaf, Cinlok di Kampus hingga Dipisahkan Maut
Makin Menegangkan, Episode...
Makin Menegangkan, Episode 7 dan 8 Second Account Original Series Vision+ Tayang Malam Ini di GTV!
Saksikan Ajang Penghargaan...
Saksikan Ajang Penghargaan Tertinggi Inovasi Digital Kreatif di Digital Innovations Awards 2025
Infografis
Harga Emas Diramal akan...
Harga Emas Diramal akan Tembus Rp2,1 Juta per Gram
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved
OSZAR »